Jumat, 12 Desember 2014

Resep Mie ACEH



Bahan:
  • 150 gram daging kambing / sapi, potong dadu (dapat diganti dengan daging sapi)
  • 400 gram mie basah / kuning
  • 750 ml kaldu sapi
  • 150 gram udang yang telah dibersihkan dan dibuang kulitnya.
  • 1 buah tomat, potong dadu
  • 4 siung bawang putih, iris tipis.
  • 3 siung bawang merah, iris tipis.
  • 1 sdt cuka
  • 2 sdm kecap manis
  • 1 batang daun bawang, iris halus.
  • 60 gram tauge, siangi, buang buntutnya.
  • 100 gram kol, iris tipis.
  • 1 sdm seledri, iris halus.
  • 2 sdt garam.
  • 3 sdm makan minyak goring.
Bumbu halus Mie Aceh:
  • 4 butir kapulaga.
  • 1 sdt jinten, sangrai.
  • 5 buah bawang merah.
  • 3 siung bawang putih.
  • 4 buah cabai merah, buang bijinya.
  • ½ sdm bubuk kunyit.
  • 1 sdt lada butir.
Pelengkap Mie Aceh:
  • Kerupuk Udang / Kerupuk Emping.
  • Acar mentimun.
Cara Membuat Mie Aceh :
  1. Masukkan kedalam wajan bawang merah, bawang putih dan bumbu halus lalu tumislah hingga harum.
  2. Masukkan daging kambing / sapi (sesuai selera), diaduk dan masak hingga setengah matang / berubah warna.
  3. Tambahkan lagi bahan lainnya: udang dan tomat, aduk kembali hingga rata.
  4. Masukkan beberapa bumbu: kaldu, seledri, daun bawang, garam dan cuka.
  5. Masak kembali hingga daging matang merata
  6. Masukkan kol dan tauge, aduk rata.
  7. Masukkan mie dan kecap manis.
  8. masakan hingga semua bahan tercampur rata dan matang.
  9. Angkat dan lalu sajikan panas-panas dengan acar mentimun dan emping goreng.
Selamat mencoba …

Related Posts:

  • Resep Mie ACEH Resep Mie ACEH Bahan: 150 gram daging kambing / sapi, potong dadu (dapat diganti dengan daging sapi) 400 gram mie basah / kuning 750 ml kaldu sapi 150 gram udang yang telah dibersihkan dan dibuang kulitnya. 1 buah to… Read More
  • Resep Bika Ambon Resep Bika Ambon Waktu persiapan : 15 menit Waktu memasak  : 10 jam 45 menit Waktu total          : 11 jam  Bahan-bahan 175 gr gula pasir 100 gr tepung sagu 200 ml santa… Read More
  • Resep Rendang Khas Padang Resep Rendang Khas Padang   Bahan Resep Rendang  Khas Padang : 1 kg daging sapi khas, potong sesuai selera 1 liter santan kental 1 liter santan encer 2 batang serai, memarkan 4 lembar daun jeruk purut 2 lem… Read More
  • Resep Pendap Khas Bengkulu Resep Pendap Khas Bengkulu BAHAN : • 4 ekor (400 gram) ikan kembung, dicuci bersih • 2 batang daun bawang, dipotong 1/2 cm • 1 tangkai daun seledri, diiris kasar • 2 cm lengkuas, dimemarkan • 1 batang serai, dim… Read More
  • Resep Gulai Ikan Patin Resep Gulai Ikan Patin Bahan-bahan/bumbu-bumbu : 2 ekor ikan patin, dipotong 3 bagian 2 lembar daun salam 2 cm serai, diambil putihnya, dimemarkan 1 1/2 sendok teh garam 1 sendok teh gula pasir 500 ml santan encer, … Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Histats

Popular Posts